Di New York pada hari Kamis (13/8/2015), Samsung resmi memperkenalkan Galaxy Note 5 dan Galaxy S6 Edge Plus. Keduanya merupakan phablet terbaru dari Samsung yang mengusung layar ukuran 5,7 inci. Baik Galaxy Note 5 ataupun S6 Edge+ diperkuat prosesor 64-bit octa-core Exynos 7420 (4 inti 2,1 GHz dan 4 inti [...]
Welcome to Bimacipta!
Android One masuk Indonesia
Published on Feb 11, 2015
Android One adalah program penyediaan ponsel terjangkau dari Google yang ditujukan untuk negara berkembang. Pabrikan ponsel rekanan Google bisa menggunakan rancangan dasar smartphone Android One untuk membuat produk masing-masing. Namun Demikian Android One bukan sekadar proyek pengadaan ponsel murah. Google ingin seluruh penduduk dunia terh [...]
Samsung Galaxy Note 3
Published on Sep 5, 2013
Produk phablet Samsung Galaxy Note 3 resmi diumumkan dalam acara IFA 2013 di Berlin, Jerman, Rabu (4/9/2013). Galaxy Note 3 tampil dengan ukuran yang hampir sama dan lebih tipis dibandingkan pendahulunya, Galaxy Note 2, tetapi dengan ukuran layar yang lebih besar. Layar Note 3 memakai jenis Super AMOLED dengan bentang layar 5,7 inci dengan resolus [...]
Android 4.3 diluncurkan dengan beberapa fitur baru
Published on Jul 25, 2013
Android 4.3 secara resmi telah diluncurkan yang masih mengusung kode nama Jelly Bean, Rabu (24/7/2013). Android 4.3 ini datang bersama sejumlah fitur baru. Google menambah pengaturan multi-user di Android 4.3. Dukungan multi-user diperkenalkan pada 4.2 dan diperbarui dalam 4.3 dengan fitur bar pembatasan profil. Sebuah pembatasan profil dapat menga [...]
Spesifikasi Samsung Galaxy S IV
Published on Mar 5, 2013
Spesifikasi Samsung Galaxy S IV terungkap berkat bocoran benchmark Antutu. Rencananya Samsung akan meluncurkan produk tersebut tanggal 14 Maret 2013 di New York. Dari screenshot tersebut, diketahui Galaxy S IV akan menggunakan prosesor terbaru milik Samsung, Exynos 5 Octa 5410, dengan kecepatan 1,8 GHz dan memiliki 8 core. [...]
Mini PC MK808
Published on Feb 12, 2013
MK808 merupakan single-board computer (SBC), dimana sebuah komputer lengkap dalam sebuah board tunggal yang sudah lengkap dengan mikroprosesor, memori, input/output dan fitur lainnya yang diperlukan untuk berfungsi sebagai sebuah komputer. Adapun spesifikasi dari mini PC ini adalah sebagai berikut: Model: MK808 CPU: Dual Core RK3066, C [...]
Galaxy Note II
Published on Sep 18, 2012
Galaxy Note II digolongkan ke dalam phablet, perpaduan antara smartphone dan tablet karena ukurannya yang lebih besar dari smarthphone tapi lebih kecil dari tablet. Bentuk fisiknya menyerupai Galaxy S III tapi tentunya dengan ukuran yang lebih besar. Dikeluarkan untuk pertama kali dengan dua jenis warna yaitu Titanium Grey and Marble White. [...]
Samsung I9300 Galaxy S III
Published on May 23, 2012
Samsung I9300 Galaxy S III telah diluncurkan beberapa waktu lalu. Begitu banyak fitur dan teknologi baru yang dijanjikan Samsung melalui Galaxy S III. Bagian dari casing super smartphone dibalut dengan bahan polycarbonate, yakni salah satu jenis plastik yang sangat kokoh hingga tahan berbagai macam goresan. Ada 5 fitur andalan pada produk ini yan [...]
Samsung Galaxy S II ICS 4.0.3 Update
Published on Mar 21, 2012
Akhirnya setelah sekian lama ditunggu-tunggu keluar juga update Ice Cream Sandwich (ICS) untuk Samsung Galaxy S II. Beberapa peningkatan pada versi ICS ini diantaranya: Perbaikan pada antarmuka pemakai Face unlock Lock Screen yang baru Web browser yang lebih cepat dengan penambahan beberapa fitur baru Kinerja grafik yang lebi [...]
Smartphone quad core pertama dari HTC
Published on Nov 8, 2011
Smartphone quad core pertama dari HTC yang diberi nama HTC Edge telah bocor. Smartphone ini di otaki oleh prosesor quad core Tegra 3. Masing masing core dari prosesor ini bekecepatan 1,5 GHz, dengan 1 GB RAM dan 32 GB memori internal. Layarnya berukuran 4,7 inci dengan resolusi HD. Kameranya 8 MP dengan lensa f/2.2, yang dapat menangkap vide [...]